Latar Belakang Training Performance Management System & Simply and Effective KPI Perbankan
Performance management atau dikenal sebagai manajemen kinerja merupakan aktivitas untuk memastikan bahwa tujuan organisasi secara konsisten dapat dicapai secara efektif dan efisien. Dengan performance management yang baik, seluruh sumber daya dalam organisasi dikelola sedemikian rupa sehingga secara selaras dapat mencapai visi dan misi organisasi. Konsep performance management telah terbukti membantu melahirkan organisasi-organisasi tangguh.
Salah satu elemen terpenting dari performance management adalah Key Performance
Indicator (KPI). Selama bertahun-tahun banyak organisasi yang merasa telah memiliki ukuran yang disebutnya sebagai KPI, tetapi ukuran tersebut tidak memiliki fokus, kemampuan adaptasi, inovasi dan kemampuan menghasilkan laba.
KPI itu sendiri diberi nama yang salah dan digunakan secara salah. Mengamati sebuah perusahaan yang memiliki KPI lebih dari 20 dan Anda akan menemukan lemahnya fokus, kurangnya penyelarasan, dan kurangnya pencapaian. Beberapa organisasi mencoba mengatur dengan lebih dari 40 KPI, kebanyakan diantaranya adalah tidak benar-benar KPI.
Tujuan Pelatihan Performance Management System & Simply and Effective KPI Perbankan
- Mendapatkan insight dalam melihat performance management sebagai perangkat (tools) bisnis yang mengantarkan pada hasil yang diinginkan perusahaan.
- Mampu menurunkan pengukuran korporat ke pengukuran unit dibawahnya, sesuai dengan porsi yang tepat
- Mampu Mengembangkan key performance indicator sebagai pendorong utama untuk pencapaian bisnis perusahaan.
- Membangun, memperbaiki dan mengevaluasi implementasi KPI
- Peserta dapat mengembangkan dan menggunakan KPI dengan governance yang tepat
- Mempelajari bagaimana menghindari hambatan-hambatan didalam implementasi KPI
- Mendapatkan best practice didalam penerapan performance management system & KPI, khususnya diindustri perbankan
Materi Performance Management System & Simply and Effective KPI Perbankan Training Program
- Why Performance Management
Menjelaskan mengapa kita harus menggunakan performance management berikut konsep performance management. - Performance Management Framework
Menguraikan framework performance management sebagai kerangka besaran dari sebuah pengukuran kinerja. - KPI as Value Driver of Business Goals
Mengembangkan KPI yang merupakan cascading Corporate Plan. - KPI & Key Elements
Membahas KPI dengan elemen-elemen pendukung lainya : bobot, target setting, scoring
methodology & source data. - KPI Alignment : Vertical & Horizontal
Membahas bagaimana melakukan alignment KPI secara top down/bottom down dan KPI antar unit dan unit yang sejajar (peers) - KPI’s Governance
Membahas poin-poin penting yang harus menjadi concern didalam pembuatan KPI. - Best Practice Performance Management & KPI
Pemberian contoh pengembangan performance management & KPI-KPI di dalam 4
perspektif, khususnya di industri perbankan
Peserta Training Performance Management System & Simply and Effective KPI Perbankan
Para praktisi pembuat perencanaan strategis perusahaan berikut pengukuran kinerja Unit dan individu, para manager dan pimpinan Unit/Bagian Penganggaran Keuangan Perusahaan, Human Capital & Perencanaan Perusahaan.
Fasilitas Online Training (Webinar)
Soft Copy Modul Materi, E-Certificate dari Mahaka Institute, Soft Copy Dokumentasi Training.
Fasilitas Offline Training
Modul Materi, Certificate, Training Kit & Souvenir, Meeting Room (Lunch & 2x Coffee Break).
Jadwal & Investasi Training
Silahkan hubungi kami / klik Disini
Pendaftaran Training & Informasi Lebih Lanjut
Olga Karmela (Marketing Training Perbankan)
Call & WhatsApp : 081190011127 « click to chat
Email : marketing@mahakainstitute.com
Aziz Irawan (Marketing Training Safety)
Call & WhatsApp : 081190011128 « click to chat
Email : aziz@mahakainstitute.com
Nadamayanti (Marketing Training Sertifikasi)
Call & WhatsApp : 081190011129 « click to chat
Email : nada@mahakainstitute.com
Dokumentasi Training
Apa Kata Mereka
“Mendukung penerapan dalam dunia kerja, dan menambah prinsip kehati”an dalam pengambilan keputusan.”
“keep up the good work pak 🙂 semoga bertemu lagi”
“overall lancar dan tepat waktu”
“Materi yangdisampaikan sangat mudah dimengerti dan pada hari kedua ada interaksi meskipun lewat online”
“Penjelasan yang detail sesuai dengan pengalaman pernah ikut serta menangani fraud.”
“Pemateri dan Host yang ramah dan supel”
“Banyak mendapatkan masukan wawasan dari hasil sharing dari pembicara”
“Co Host nya Ramah2”
“Membantu dalam pekerjaan yang dilakukan”
“Topik yg menarik dan bermanfaat, tertarik utk mempelajari yg lebih detail”
“Sangat bermanfaat dan berjalan dengan sangat baik”
“Narasumber menyampaikan materi dengan cara yang baik sehingga mudah dipahami”
“Materi dapat dimengerti dengan baik”
“Host yang ramah, dan Pemateri yang Berkompeten di bidangnya”
“Memuaskan”
“Terimakasih, bahasa dan pesan nya aku dapat terima dengan baik. semoga makin sukses”
“Training ini sangat baik sekali dan dapat diimplementasikan bagi para pekerja PT Badak”
“Tepat waktu dan efisien dalam penggunaan waktunya. Sukses untuk Mahaka Institute”
“Persiapan fasilitas yg menunjang dan Fast response”
“Menambah wawasan….Muantaps… semangat, Sukses buat Mahaka”