Latar Belakang Training Lean Service Management
Banyaknya keluhan pelanggan terkait rendahnya kualitas produk atau jasa (Quality) yang diberikan, harga jual (price) yang tidak kompetitif, dan lambatnya kecepatan (responses time) dalam melayani pelanggan perlu dicermati sekaligus dipecahkan secara cerdas, efisien dan efektif. Perusahaan dituntut melakukan peningkatan dalam pengelolaan operasi secara Lean atau ramping. Dimana berbagai bentuk aktivitas atau proses yang menghambat dan tidak bernilai tambah (non value added) bagi pelanggan, di eliminasi dan direduksi sepanjang moment of truth (rantai proses) yang berpengaruh bagi pelanggan.
Dengan penerapan Lean Services diharapkan produk atau jasa yang dilayani atau disediakan tepat pada waktunya, dalam jumlah yang tepat dan sesuai kualitasnya pula. Dengan demikian biaya operasi dapat ditekan seminim mungkin dan proses operasi akan menjadi mengalir, tidak tersendat-sendat.
Sasaran Pelatihan Lean Service Management
Melalui training ini diharapkan peserta :
- Memahami Lean Services Fundamental
- Memahami dan Mampu menyusun Services Blue Print
- Mampu menerapkan 5 Prinsip Lean Services Management
- Mampu menyusun Lean Services Improvement
Garis Besar Lean Service Management Training Program
- Lean Thinking dan Lean Services terhadap peningkatan produktivitas dan daya saing
- Penerapan Lean Services dan administration management
- Desain penerapan Lean Services di perusahaan
- Tools dan Teknik penerapan Lean Services
- Lean Services #1 : Waste Elimination
- Lean Services # 2 : Memetakan proses operasi yang efektif sepanjang moment of truth
- Lean Services #3 : Lean Services Improvcement Program
- Lean Services #4 : Lean Communication
- Lean Services #5 : Visual Management
- Penerapan Lean Tools : Lean Layout, Mistake Proofing, 5S, 5 Why,
- Pemecahan masalah dengan Root Causes Problem Elimination (RCPE)
- Strategi implementasi Lean Services secara komprehensif di perusahaan
Peserta Training Lean Service Management
- General Manager
- Manager
- Assistant Manager
- Key Person yang ingin meningkatkan kompetensinya
Metode Training Lean Service Management
Interaktif dimana peserta dengan bimbingan instruktur membahas hal-hal yang bersifat praktis serta membahas permasalahan yang sering dihadapi para peserta
Durasi Training Lean Service Management
2 Hari
Trainer Training Lean Service Management
Dudung Duhara, ST., MT., MPM.
Dudung Duhara merupakan Senior Konsultan yang berpengalaman sebagai praktisi industri lebih dari 20 tahun, sebagai Engineer, Manager, Senior Manager, & Director of Operations di beberapa perusahaan.
Sebagai Konsultan, Beliau telah membantu banyak perusahaan industri Oil & Gas, Manufacturing, Pharmaceutical, Chemical & Petrochemicals, Engineering, Mining, Construction, Building Management, Food & Beverages, Pulp & Papers, Bank, Asuransi berskala nasional dan multinasional.
Dudung memiliki latar belakang pendidikan Sarjana Teknik Elektro (ST), dan Magister Teknik Industri (MT). Beliau juga memiliki sertifikasi kompetensi internasional : Certified Six Sigma Master Black Belt (SSMBB), Certified Master Project Manager (MPM) dan Certified Quality Manager (MQM) dan Certified Master Trainer on Industrial Engineering.
Fasilitas Online Training (Webinar)
Soft Copy Modul Materi, E-Certificate dari Mahaka Institute, Soft Copy Dokumentasi Training.
Fasilitas Offline Training
Modul Materi, Certificate, Training Kit & Souvenir, Meeting Room (Lunch & 2x Coffee Break).
Jadwal & Investasi Training
Silahkan hubungi kami / klik Disini
Pendaftaran Training & Informasi Lebih Lanjut
Elfanny Retnaningsih (Marketing)
Call & WhatsApp : 08119000085 « click to chat
Lena Marissa (Marketing)
Call & WhatsApp : 081190011127 « click to chat
Aziz Irawan (Marketing)
Call & WhatsApp : 081190011128 « click to chat
Okca (Marketing)
Call & WhatsApp : 081190011129 « click to chat
Dokumentasi Training
Apa Kata Mereka
“Mendukung penerapan dalam dunia kerja, dan menambah prinsip kehati”an dalam pengambilan keputusan.”
“Terimakasih, bahasa dan pesan nya aku dapat terima dengan baik. semoga makin sukses”
“Topik yg menarik dan bermanfaat, tertarik utk mempelajari yg lebih detail”
“Host yang ramah, dan Pemateri yang Berkompeten di bidangnya”
“Penjelasan yang detail sesuai dengan pengalaman pernah ikut serta menangani fraud.”
“keep up the good work pak 🙂 semoga bertemu lagi”
“Materi dapat dimengerti dengan baik”
“Materi yangdisampaikan sangat mudah dimengerti dan pada hari kedua ada interaksi meskipun lewat online”
“Menambah wawasan….Muantaps… semangat, Sukses buat Mahaka”
“Pemateri dan Host yang ramah dan supel”
“overall lancar dan tepat waktu”
“Memuaskan”
“Sangat bermanfaat dan berjalan dengan sangat baik”
“Co Host nya Ramah2”
“Membantu dalam pekerjaan yang dilakukan”
“Banyak mendapatkan masukan wawasan dari hasil sharing dari pembicara”
“Tepat waktu dan efisien dalam penggunaan waktunya. Sukses untuk Mahaka Institute”
“Training ini sangat baik sekali dan dapat diimplementasikan bagi para pekerja PT Badak”
“Narasumber menyampaikan materi dengan cara yang baik sehingga mudah dipahami”
“Persiapan fasilitas yg menunjang dan Fast response”